Thursday, January 26, 2012

Hati-hati, Jangan Beli Kucing Dalam Karung

Bisnis internet di Indonesia sekarang semakin marak saja. Ada yang bagus, ada juga yang buruk. Ada yang benar, tapi ada juga yang menipu. Ada juga yang terkadang main rahasia-rahasiaan. Tidak disebutkan produk apa dan sistemnya seperti apa tetapi menjanjikan kekayaan yang besar. Nah, yang begini menurut saya sama saja "Membeli Kucing dalam Karung". Dalam hal ini ada dua kemungkinan yang bisa kita dapat. Kemungkinan pertama adalah Anda mendapatkan produk yang bagus dan Anda puas dengan produk tersebut. Kemungkinan kedua adalah Anda mendapatkan produk yang buruk dan Anda merasa di rugikan.



Masih untung kalau yang kita dapatkan adalah kemungkinan pertama, tetapi kalau kemungkinan kedua gimana? dan sasaran utamanya adalah para "Pemula" yang tidak tahu apa-apa tentang bisnis internet atau yang baru belajar bisnis internet.

Tetapi, terkadang kita tidak sadar akan kerugian yang akan kita dapatkan. Karena tawarannya sangat menggiurkan sekali. Dan kebetulan sekali mereka menawarkan solusi terhadap masalah kita. Kita seakan terhipnotis terhadap penawaran tersebut. Dan pada akhirnya sadar tidak sadar akhirnya kita ikut juga programnya.

Hal ini mungkin telah menimpa ratusan orang calon pebisnis internet. Mungkin juga termasuk saya. Ya, pada mulanya saya pernah juga beli kucing dalam karung. Maklum karena dalam karung jadi saya tidak lihat bagus atau tidak, ternyata memang jelek. Untuk itu saya mengajak para blogger sekalian khususnya pemula untuk berhati-hati dalam mengikuti sebuah program atau membeli produk. Para pemula memang selalu menjadi sasaran empuk para internet marketer yang tidak bertanggung jawab. So, hati-hati lah, Ingat, Jangan beli kucing dalam karung!

Sebaiknya ikuti lah program yang memang benar-benar jelas sistemnya seperti apa? Produknya apa? Kantornya dimana? siapa pemiliknya.

Nah, dari sekian bisnis yang pernah saya ikuti, ternyata bisnis golden life lah yang paling menguntungkan buat saya. Semuanya jelas kok, dari mulai sistem kerja, produk, kantor, dan pemiliknya.

Semoga bermanfaat.

Klik disini untuk mempelajari Bisnis Internet Dahsyat




No comments: